Angin Kencang Terjang Desa Subang Kuningan, 11 Rumah Warga dan Fasilitas Umum Rusak

KUNINGAN, – Bencana angin kencang melanda dua dusun di Desa Subang, Kecamatan Subang, Kabupaten Kuningan, pada Jumat (31/10/2025) sore.